Kamis, 26 April 2012

Mengembalikan akun FB yang kena hack.



Mengembalikan akun FB yang kena hack

Sebenernya banyak cara tapi agan coba yg atu ini

moga dapet membantu agan agan semuanya


Kemarin ada teman dari �sini� yang minta tolong. Karena akun fb saudaranya kena hack. Saat ini memang banyak kasus pencurian akun fb. Setelah di googling sana sini gak ketemu. Kalau pun ada, caranya kurang spesifik dan terlalu �standart�. Malah kebalikannya tutorial �mencuri� lebih banyak daripada penyembuhannya. Juga google nya sendiri sekarang sudah banyak si tukang manipulasi SEOnya, infonya banyak tidak valid. Banyak alamat link gak jelas dan info sampah.
Ternyata di fb ada fasilitas recovery akun yang kena hack. Bagi yang belum tahu, silahkan pilih link dibawah ini sesuai masalah yang dialami.
  •  1. My Account Has Been Hacked And I Have Access To My Login Email
    Hanya jika akun fb kena hack, tapi e_mail masih bisa login.
    Coba Klik in

    2. My Account Has Been Hacked And My Login Email Has Been Changed

    Apabila akun fb kena hack. log in e_mail diganti tapi masih tetap bisa digunakan.
    Coba yang ini

    3. My Account Has Been Hacked and I Don�t Have Access To My Login Email

    Paling parah akun fb dan e_mail semuanya kena hack, tidak bisa log in semua. Cara ini hanya bisa mengembalikan akun fb. Tapi e_mailnya tetap hilang dicuri �maling�
    Click Me


Saat ini memang banyak kasus pencurian akun fb. Maka jangan simpan data pribadi yang penting di jejaring sosial yang bisa dilihat semua orang. Ternyata maling memanfaatkan celah keluguan korban yang menulis info pribadi penting di internet.

Link diatas sudah saya pilih kasus yang banyak terjadi. Kalo mau sumber lebih lengkapnya. Ada disini :

Pusat Bantuan | Facebook
Thank sobat Moga info ane berguna

Tidak ada komentar:

Posting Komentar